Connect with us

Politik

Tim Paslon Gubernur Maluku Utara Has Kie Raha: Real Count Data Masuk 98 Persen, Suara Paslon Has Unggul

Published

on

Paslon Gubernur Maluku Utara Has Kie Raha dengan nomor urut 1, Husain Alting Sjah dan Asrul Rasyid Ichsan.

SOROTAN KATA – Tim pemenangan pasangan Husain Alting Sjah dan Asrul Rasyid Ichsan (HAS) memaparkan hasil perolehan suara dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara.

Hasil real count ini disampaikan oleh Ketua Dewan Pengarah Tim Pemenangan HAS, Abdurrahim Fabanyo, didampingi Wakil Ketua, Taskim Salim Dano, dalam konferensi pers di posko pemenangan pada Jumat, 29 November 2024.

Advertisement

“Hasil real count berdasarkan data yang masuk ke pusat tabulasi data Tim Pemenangan HAS Maluku Utara mencapai 98 persen,” ujar Abdurrahim Fabanyo.

Berikut rincian data perolehan suara para pasangan calon (paslon) dalam Pilgub Maluku Utara:

Advertisement
  • Paslon Husain-Asrul memperoleh 38,35 persen suara.
  • Paslon Aliong-Sahril memperoleh 11,14 persen suara.
  • Paslon Muhammad Kasuba-Basri Salama memperoleh 16,11 persen suara.
  • Paslon Sherly-Sarbin memperoleh 34,40 persen suara. ***
Advertisement

Trending