Politik
Ribuan Masa Pendukung dan Simpatisan Masi Aman Geruduk Kantor KPU Kota Tidore

SOROTAN KATA – Masa pendukung dan simpatisan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan Masi Aman menduduki Kantor KPU Kota Tidore Kepulauan pada Senin, 23 September 2024.
Pada saat tahapan pengundian nomor urut di Kantor KPU Kota Tidore Kepulauan, ribuan masa pendukung pasangan calon Wali Kota Muhammad Sinen dan Ahmad Laiman (Masi Aman) mendatangi Kantor KPU Tidore.

Pasangan Calon Wali Kota Masi Aman beserta Kaders partai koalisi.
Pantauan media ini, dibawah terik matahari, tujuan kehadiran pendukung dan simpatisan untuk mendampingi pasangan calon Masi Aman.
Saat pengundian, pasangan Masi Aman mendapat nomor urut 1, sedangkan pasangan dengan Jargon Sam Ada mendapat nomor urut 2.
Pasangan Masi Aman dan rombongan, berjalan kaki dari Kantor DPC PDIP Kota Tidore menuju Kantor KPU.
Selesai acara pengundian nomor urut, pasangan calon Masi Aman berserta pendukung dan simpatisan kembali ke Kantor DPC.
“Kita datang ini berbeda agama, berbeda suku, hadir ditempat ini untuk memenangkan pasangan Masi Aman,” ucap Calon Wali Kota Tidore Muhammad Sinen.***
- Daerah3 bulan ago
Bulan Depan Insentif Imam, Syara dan Pendeta di Kota Tidore Dibayarkan
- Daerah3 bulan ago
Ketua Organda Tidore Kecam Tindakan Premanisme Diduga Dilakukan Tim SAMADA di Mareku
- Politik3 bulan ago
Perjalanan Paslon Wali Kota Tidore Sam Ada dalam Lingkungan Gelap dan Teriakan Masi Aman
- Politik3 bulan ago
Alasan DPC Partai Gerindra Kota Tidore Cabut Dukungan Politik kepada Paslon Wali Kota Tidore Sam Ada
- Daerah2 bulan ago
Kembangkan Ekonomi Kreatif Anak Muda, Nurul Asnawiah Dorong Pemerintah Kota Tidore Bentuk OPD Teknis
- Daerah3 bulan ago
Pemerintah Kota Tidore Kepulauan Luncurkan Aplikasi Satu Data Informasi Statistik
- Politik3 bulan ago
Sejumlah Dugaan Kecurangan Pilgub Maluku Utara Dibeberkan Tim Has Kie Raha
- Politik3 bulan ago
Kampanye Paslon Wali Kota Tidore Sam Ada di Rum Balibunga, Ratusan Orang Angkat 1 Jari Simbol Dukungan Masi Aman